Motto Pondok Al-Iman


* Berbudi tinggi, Berbadan sehat, Berpengetahuan luas, Berfikiran bebas. ( KH. Imam Zarkasyi )

* Berani hidup tak takut mati, Takut mati jangan hidup, Takut hidup mati saja. ( KH. Ahmad Sahal )

* Hidup adalah untuk hidup dan untuk mati, tetapi ingat ! Hidup setelah matilah hidup yang sebenarnya. ( KH. Mahfudh Hakiem )

Pendaftaran Santri Baru

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Berikut kami beritahukan syarat pendaftaran berikut waktu pendaftaran di Pondok Pesantren Al-Iman Putra dan Putri.

SYARAT-SYARAT PENDAFTARAN

1. Lulusan SD/MI atau SMP/MTs.
2. Mengisi formulir pendaftaran, dengan melampirkan :
  • a. Foto Copy Akte Kelahiran : 2 lembar
  • b. Foto Copy STL/STTB/ Ijazah : 4 lembar
  • c. Pas Photo 3 x 4 cm : 6 lembar
3. Surat pindah sekolah bagi yang masuk kelas II ke atas.

4. Sanggup bertempat tinggal di asrama dengan menyiapkan peralatannya.

5. Mengikuti ujian/tes masuk, meliputi :
Membaca Al Qur'an, Praktik sholat, Menulis Arab, Bahasa Indonesia, Matematika dan Ilrnu Pengetahuan Umum.

WAKTU DAN TEMPAT PENDAFTARAN

Waktu pendaftaran dibuka mulai tanggal 20 Juni 2010

Tempat :

1. Kampus Pondok Pesantren AL-IMAN PUTRA
Ngambakan Bangunrejo Sukorejo Ponorogo Jawa Timur 63453
  • telp/fax : ( 0352 ) 751414
  • Contact Person : Ust. Rony Ahmada : 081 338 1688 84
2. Kampus Pondok Pesantren AL-IMAN PUTRI
Jl.. Raya Ponorogo – Madiun KM. 5 Babadan Ponorogo Jawa Timur
  • Telp/fax : ( 0352 ) 482824
  • Contact Person : Usth. Arini Ulfa Hidayatin : 0852 3501 2068
  • Email : aliman_ponorogo@yahoo.com
  • Website : www. al-imanponorogo.blogspot.com
" Jika menurut anda artikel ini perlu di publikasikan, silahkan di klik TOMBOL SEBARKAN DI BAWAH INI agar orang lain bisa ikut membaca."

0 comments:

Posting Komentar

 

Followers